Tag: upy

photography of people graduating

Teknologi Hasil Pertanian UPY Berhasil Meraih Akreditasi BAIK Tahun 2022

Program Studi (Prodi) Teknologi Hasil Pertanian (THP) UPY mencatatkan nilai yang memuaskan dengan keberhasilan dalam mencapai akreditasi terbaru pada tahun 2022. THP UPY pertama kali berdiri pada 11 Juni 2019 dan sukses meraih akreditasi pertama pada 27 April 2022 dari Badan Akreditasi Nasional Perguruan Tinggi (BAN-PT). THP UPY kini memiliki Akreditasi BAIK yang dibuktikan dengan …